Selasa, 08 Agustus 2023

KERJA BERSAMA BAKTI UNTUK NEGERI

 PAC LDII Kecamatan Cerbon Kabupaten Barito Kuala Propinsi Kalimantan Selatan pada hari Jum'at tanggal 4 Agustus 2023, mengadakan kerja bakti dalam menghadapi hari kemerderkaan RI ..di hadiri bapak kepala desa Sawahan yaitu Bapak Misar Efendi serta warga sekitar komplek PAC cerbon.

Acara ini juga bertujuan untuk mempertahankan dan memperkuat semangat gotong royong yang merupakan nilai luhur bangsa Indonesia, guna memperkuat persatuan antar warga Negara Indonesia.


Harapannya bahwa kerja bakti nasional ini akan meningkatkan kerukunan dan kekompakan warga, khususnya warga LDII, “Dengan membersihkan lingkungan melalui kerja bakti, diharapkan lingkungan tersebut menjadi lebih ber
sih dan asri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar